Site icon Kelurahan Pandanwangi Kota Malang

Rekomendasi Wisata Kuliner Kota Malang

Jajanan-Kuliner-Malang

Kota Malang terkenal sebagai penghasil apel yang enak dan manis. Kota ini juga memiliki tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi. Tidak heran kalau Malang menjadi salah satu destinasi wisata di Jawa Timur yang selalu ramai apalagi saat akhir pekan. Nah, ada banyak tempat wisata di Malang, maka para pengusaha rumah makan, restoran, kafe, samapi pedagang kaki lima, mereka berlomba-lomba untuk menyajikan kuliner yang enak untuk wisatawan yang datang berkunjung dan warga Malang sendiri. Kali ini kita akan membahas seputar wisata kuliner Malang yang sanyang sekali untuk dilewatkan.

1. BUBUR AYAM AGUS

   Tempat makan enak di malang yang pertama adalah mas Agus, kalau nama kedai atau restonya Bubur Ayam Agus. Bubur ayam ini sangat terkenal di Malang, nah kalau anda sebang berlibur ke Malang, anda harus mampir ke resto bubur ayam ini, letaknya di Jalan Simpang Wilis No. 4 Malang. ada banyak kuliner Malang yang disajikan disini, anda bisa menikmati mie pangsit, lumpia, nasi bakmoy dan juga banyak jajanan yang bisa anda coba disini. Bubur Ayam Agus menjadi salah satu tempat wisata kuliner Malang yang direkomendasikan untuk wisatawan yang datang ke kota ini.

selengkapnya….

 

Sumber : http://tempatwisataseru.com/tempat-wisata-kuliner-malang/

 

Setelah capek mengelilingi wisata yang ada di Kota Malang, berikut ini kami rekomendasikan tempat kuliner khas Kota Malang yang murah meriah

Exit mobile version